Join The Community

Search

Wednesday, May 06, 2009

Speed Metal atau Power Metal, Thrash.


LAHIR : Penggemar Motorhead mengatakan 1976, lainnya sepakat sekitar 1985.
WAFAT : Belum...
SOUND : Cepat. Sebenarnya, sangat cepat. Tempo lagu-lagu trash ditentukan murni dari seberapa cepat pemain gitar
rhythm bisa memainkan downstroke. Jika gitarisnya banyak berlatih, mereka bisa menjadi band Speed Metal.
LIRIK : Sulit dijabarkan pada kecepatan ini, tapi anggap saja ada yang sedang uring-uringan mengenai suatu hal. Bersumpah serapah dalam lirik thrash tidak hanya perlu DAN cerdas, tetapi juga esensial.
BAND : Megadeth, Anthrax, Venom, Ministry, Slayer, Motorhead (bisa diperdebatkan), Suicidal Tendencies, Pantera.

0 comments:

Post a Comment